Rindi

Sambut Ramadhan, Tubinnews Lakukan Santunan Anak Yatim dan Fakir Miskin di Aceh Utara

Lhoksukon, Tubinnews - Dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan 1445 H, perusahaan media Tubinnews.com melakukan santunan anak yatim dan fakir miskin di Gampong Blang Karieng, Kecamatan Nisam, Kabupaten Aceh Utara, Jumat (8/3/2024). Santunan tersebut berupa sejumlah uang tunai yang diserahkan langsung oleh perwakilan tim Tubinnews di Wilayah Aceh Utara. Pimpinan Umum...

Rektor UIN Ar-Raniry Ikut MOT Penguatan Moderasi Beragama

Banda Aceh, Tubinnews - Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh, Prof Dr Mujiburrahman MAg terpilih mengikuti Master Of Training (MOT) Penguatan Moderasi Beragama bagi Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama tahun 2024. Pelatihan yang berlangsung selama lima hari pada 4-8 Maret 2024 di Hotel Sheraton Lampung ini dilaksanakan oleh UIN...

Tukar Uang THR Saat Lebaran, BI Aceh Siapkan Dana 4 Triliun Rupiah

Banda Aceh, Tubinnews - Dalam rangka menyambut Idulfitri 1445 Hijriah tahun 2024, Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Aceh menyiapkan dana sebesar Rp3-4 triliun untuk kebutuhan penukaran uang di Tanah Rencong. Deputi Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Aceh, Prabu Dewanto, mengungkapkan hal ini dalam acara Bincang Bareng Media (BBM) yang berlangsung...

Tingkatkan Ukhwah, Keluarga Besar Tubinnews Gelar Family Gathering di Pantai Pasir Putih

Banda Aceh, Tubinnews - Keluarga besar Tubinnews.com melakukan kegiatan berkumpul bersama atau Family Gathering dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan 1445 H. Kegiatan tersebut berlangsung di Pantai Pasir Putih, Gampong Lamreh, Kecamatan Mesjid Raya, Kabupaten Aceh Besar, Kamis (7/3/2024). Pimpinan Umum Tubinnews, Junaidi menghadiri langsung acara tersebut dengan agenda masak bareng...

Tinggal Sepekan, Inilah 10 Amalan Utama Ibadah dalam Bulan Puasa yang Perlu Diketahui

Banda Aceh, Tubinnews - Bulan Ramadan merupakan bulan yang penuh kekhususan yang dinantikan dengan penuh harap oleh umat Muslim di seluruh dunia. Selama bulan ini, umat Muslim melaksanakan beragam ibadah yang dianggap lebih istimewa dibandingkan dengan bulan-bulan lainnya. Tujuan dari amalan-amalan tersebut adalah untuk meningkatkan tingkat keimanan dan ketakwaan, sekaligus...