Rabu, 9 Juli 2025
TubinNews
Advertisement
  • Home
  • News
  • Internasional
  • Nasional
  • Pemerintahan
    • Kejaksaan
    • TNI-POLRI
  • Daerah
    • Aceh
    • SUMATERA UTARA
    • Sumatera Selatan
    • Banda Aceh
    • Medan
    • Langsa
    • Aceh Barat
    • Aceh Tenggara
    • SIMEULUE
    • SINGKIL
  • Lifestyle
    • Kesehatan
    • Lingkungan
    • Wisata
    • Kuliner
    • Gaming
    • Movie
  • Olahraga
  • Politik
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Hukrim
    • Hukum
    • Kriminal
  • Ekonomi & Bisnis
    • Ekonomi
    • Bisnis
  • Opini
  • Religi
  • Sosial
  • Serba-Serbi
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Internasional
  • Nasional
  • Pemerintahan
    • Kejaksaan
    • TNI-POLRI
  • Daerah
    • Aceh
    • SUMATERA UTARA
    • Sumatera Selatan
    • Banda Aceh
    • Medan
    • Langsa
    • Aceh Barat
    • Aceh Tenggara
    • SIMEULUE
    • SINGKIL
  • Lifestyle
    • Kesehatan
    • Lingkungan
    • Wisata
    • Kuliner
    • Gaming
    • Movie
  • Olahraga
  • Politik
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Hukrim
    • Hukum
    • Kriminal
  • Ekonomi & Bisnis
    • Ekonomi
    • Bisnis
  • Opini
  • Religi
  • Sosial
  • Serba-Serbi
No Result
View All Result
TubinNews
No Result
View All Result
Home Hukum

Polresta Banda Aceh Luncurkan Kampung Bebas Narkoba Ke-9 di Gampong Lheu Blang

Rindi by Rindi
28 Maret 2024
Polresta Banda Aceh Luncurkan Kampung Bebas Narkoba Ke-9 di Gampong Lheu Blang

Kapolresta Banda Aceh, Kombes Pol Fahmi Irwan Ramli bersama Pj. Bupati Aceh Besar Muhammad Iswanto beserta perangkat Gampong saat membuka acara launching KBN di Kantor Keuchik Gampong Lheu Blang, Kecamatan Darul Imarah, Kabupaten Aceh Besar, Rabu (27/3/2024). [Foto: Humas Polresta Banda Aceh].

Bagikan ke FBBagikan ke WABagikan ke Twitter

Banda Aceh, Tubinnews – Sebagai wujud dukungan pemerintah dalam upaya memerangi penyalahgunaan Narkotika, Psikotropika, dan Obat terlarang (Narkoba), Polresta Banda Aceh kembali melaunching program Kampung Bebas Narkoba (KBN) di Gampong Lheu Blang pada Rabu (27/3/2024). Ini merupakan KBN ke-5 di Kabupaten Aceh Besar atau ke-9 di Wilayah Hukumnya.

Kegiatan tersebut dibuka langsung oleh Kapolresta Banda Aceh, Kombes Pol Fahmi Irwan Ramli di halaman Kantor Keuchik Gampong Lheu Blang, Kecamatan Darul Imarah, Kabupaten Aceh Besar.

BeritaTerkait

IMG-20250708-WA0015-120x86 Polresta Banda Aceh Luncurkan Kampung Bebas Narkoba Ke-9 di Gampong Lheu Blang

Kejati Sumut Ekspose 6 Perkara Restorative Justice, Salah Satunya di Kejari Batu Bara

8 Juli 2025
IMG-20250706-WA0031-120x86 Polresta Banda Aceh Luncurkan Kampung Bebas Narkoba Ke-9 di Gampong Lheu Blang

Polrestabes Medan GSN di Jalan Klambir V, Bandar Sabu Dibekuk

6 Juli 2025
IMG-20250705-WA0015-120x86 Polresta Banda Aceh Luncurkan Kampung Bebas Narkoba Ke-9 di Gampong Lheu Blang

Kejari Deli Serdang Gerak Cepat ! Laporan Warga Soal Dugaan Korupsi Dana Desa Cinta Rakyat Masuk Proses Penyelidikan

5 Juli 2025

Peran penting dan kunci dalam menghindari penyalahgunaan narkoba, menurut KBP Fahmi, ada pada kaum ibu.

“Ibu-ibu lah yang paling sensitif terhadap perubahan terhadap anaknya, perilaku suaminya, dan ibu-ibu yang lebih mengetahui terhadap orang-orang yang masuk ke gampong,” ungkap Kapolresta.

Lebih lanjut, KBP Fahmi menjelaskan, dalam kasus narkoba, tidak memandang sosial maupun kondisi apapun. Beberapa bulan terakhir, terjadi kejadian tragis di wilayah Banda Aceh, di mana dua orang balita, sebagai anak yang seharusnya dilindungi, dieksploitasi oleh kedua orang tuanya untuk mendapatkan narkotika jenis sabu.

“Setelah anaknya dieksploitasi, hasil dari mengemis dibelikan narkotika jenis sabu, kini keduanya mendekam dalam sel Polresta Banda Aceh” tegasnya.

Satgas yang telah dibentuk, lanjut KBP Fahmi, memiliki tugas preemtif untuk mensosialisasikan tentang bahaya narkoba. Selain itu, satuan tugas preventif bertugas menangani peredaran narkoba secara langsung.

“Maka diperlukan upaya untuk membatasi ruang gerak bagi para pelaku kejahatan penyalahgunaan narkotika,” tambahnya.

Baca Juga :  Kronologi Anak di Deli Serdang Tikam Ibu Kandungnya Sebanyak 11 Kali, Begini Kata Polisi!

Oleh karena itu, kesuksesan peluncuran KBN ke-9 di Gampong Lheu Blang ini merupakan implementasi dari salah satu program Quick Win yang presisi dari Kepolisian Republik Indonesia (Polri). Program ini kemudian ditindaklanjuti oleh Polda Aceh melalui telegram dari Kapolda Aceh kepada seluruh jajaran Polres di Polda Aceh untuk merancang program Kampung Bebas Narkoba (KBN).

Di sisi lain, Keuchik Gampong Lheu Blang, Khairullah dalam sambutannya, mengucapkan terima kasih atas perhatian dan antusiasme dalam peluncuran Kampung Bebas Narkoba. Ia menegaskan, Gampong Lheu Blang menjadi contoh dalam upaya bersama memerangi narkoba, menuju gampong yang maju tanpa narkoba.

“Terima kasih kepada semua yang telah menunjukkan perhatian khusus dan antusias terhadap Gampong Lheu Blang dalam rangka peluncuran Kampung Bebas Narkoba. Gampong Lheu Blang menjadi suatu contoh yang patut diteladani dalam upaya bersama memberantas narkoba, sehingga bersama-sama kita dapat menciptakan gampong yang menjadi penerus bangsa yang maju tanpa narkoba,” ujar Khairullah.

Sementara itu, Pj. Bupati Aceh Besar, Muhammad Iswanto yang turut hadir dalam kegiatan tersebut, mengungkapkan apresiasinya kepada Polresta Banda Aceh atas penunjukan Gampong Lheu Blang sebagai Kampung Bebas Narkoba.

“Alhamdulillah, program ini sangat mulia. Mari kita bersama-sama mendukung program ini dan mengingatkan keluarga kita. Selamatkan saudara-saudara kita di kampung ini agar tidak terjerumus dalam lingkaran narkoba, yang dapat mempengaruhi struktur kehidupan masyarakat. Kita perlu memperhatikan generasi muda, tetangga, saudara, dan seluruh kalangan karena kita tidak tahu apa yang terjadi di luar. Mari kita saling mengingatkan satu sama lain,” ujar Pj. Bupati.

Ia menjelaskan, perilaku narkoba sangatlah merusak generasi, khususnya Aceh. Ia berharap agar masyarakat turut andil dalam memerangi narkoba ini.

Baca Juga :  Polisi Amankan Pelaku Pembacokan Pemuda Asal Simeulue di Banda Aceh

“Dampak narkoba sangat merusak, seperti perilaku seks bebas, pencurian, pembunuhan. Semua ini adalah akibat dari narkoba. Oleh karena itu, saya mengajak seluruh warga untuk bersama-sama menegur dan tidak takut. Kita memiliki aparat penegak hukum seperti Polsek dan Koramil di kecamatan. Silahkan laporkan jika ada hal yang berkaitan dengan narkoba,” tambahnya.

Pj. Bupati juga mengimbau kepada masyarakat untuk bersama-sama menjadikan Gampong Lheu Blang benar-benar menjadi Gampong yang bebas dari narkoba.

“Mari kita bersama-sama berupaya untuk menjadikan Gampong yang terbebas dari Narkoba,” tegas Muhammad Iswanto.

Berita Lainnya

Kejati Sumut Ekspose 6 Perkara Restorative Justice, Salah Satunya di Kejari Batu Bara
Daerah

Kejati Sumut Ekspose 6 Perkara Restorative Justice, Salah Satunya di Kejari Batu Bara

8 Juli 2025
Polrestabes Medan GSN di Jalan Klambir V, Bandar Sabu Dibekuk
Breaking News

Polrestabes Medan GSN di Jalan Klambir V, Bandar Sabu Dibekuk

6 Juli 2025
Kejari Deli Serdang Gerak Cepat ! Laporan Warga Soal Dugaan Korupsi Dana Desa Cinta Rakyat Masuk Proses Penyelidikan
Daerah

Kejari Deli Serdang Gerak Cepat ! Laporan Warga Soal Dugaan Korupsi Dana Desa Cinta Rakyat Masuk Proses Penyelidikan

5 Juli 2025
Perampok HP Polisi di Pintu Tol Bandar Selamat Ditembak Tekab Polsek Medan Tembung
Breaking News

Perampok HP Polisi di Pintu Tol Bandar Selamat Ditembak Tekab Polsek Medan Tembung

5 Juli 2025
Pabrik Liquid Vape Mengandung Narkotika Senilai Rp300 Miliar Terbongkar
Hukrim

Pabrik Liquid Vape Mengandung Narkotika Senilai Rp300 Miliar Terbongkar

30 Juni 2025
KPK Tangkap 6 Orang, Tetapkan 5 Tersangka Korupsi Rp231,8 Miliar di Mandailing Natal
Hukrim

KPK Tangkap 6 Orang, Tetapkan 5 Tersangka Korupsi Rp231,8 Miliar di Mandailing Natal

30 Juni 2025
ADVERTISEMENT
  • Trending
  • Latest
Polres Simeulue Amankan Terduga Pelaku Pelecehan Anak di Bawah Umur

Polres Simeulue Amankan Terduga Pelaku Pelecehan Anak di Bawah Umur

21 Juni 2025
Pria di Simeulue Barat Bacok Tiga Warga, Diduga Alami Gangguan Pikiran

Pria di Simeulue Barat Bacok Tiga Warga, Diduga Alami Gangguan Pikiran

1 Juni 2025
Pendaftaran Calon Sekda Simeulue Ditutup, Lima Kandidat Mendaftarkan Diri

Pendaftaran Calon Sekda Simeulue Ditutup, Lima Kandidat Mendaftarkan Diri

28 Mei 2025
Ketua Komisi I DPRK Simeulue, Rita Diana Angkat Bicara Terkait Pengunduran Diri Massal Aparatur Hukum Desa

Ketua Komisi I DPRK Simeulue, Rita Diana Angkat Bicara Terkait Pengunduran Diri Massal Aparatur Hukum Desa

30 Mei 2025
Sekda DS Ajak Tingkatkan Minat Baca, Literasi, dan Latih Kemampuan Berpikir Analitis

Sekda DS Ajak Tingkatkan Minat Baca, Literasi, dan Latih Kemampuan Berpikir Analitis

8 Juli 2025
Kejati Sumut Ekspose 6 Perkara Restorative Justice, Salah Satunya di Kejari Batu Bara

Kejati Sumut Ekspose 6 Perkara Restorative Justice, Salah Satunya di Kejari Batu Bara

8 Juli 2025
Polda Aceh akan Gelar Bhayangkara Run 2025, Total Hadiah Ratusan Juta Rupiah

Polda Aceh akan Gelar Bhayangkara Run 2025, Total Hadiah Ratusan Juta Rupiah

8 Juli 2025
Rombongan Kemenko Polhukam Kunjungan Kerja ke Aceh, Bahas Sinkronisasi UUPA dan Dana Otsus

Rombongan Kemenko Polhukam Kunjungan Kerja ke Aceh, Bahas Sinkronisasi UUPA dan Dana Otsus

8 Juli 2025

Berita Terkini

Sekda DS Ajak Tingkatkan Minat Baca, Literasi, dan Latih Kemampuan Berpikir Analitis

Sekda DS Ajak Tingkatkan Minat Baca, Literasi, dan Latih Kemampuan Berpikir Analitis

8 Juli 2025
Kejati Sumut Ekspose 6 Perkara Restorative Justice, Salah Satunya di Kejari Batu Bara

Kejati Sumut Ekspose 6 Perkara Restorative Justice, Salah Satunya di Kejari Batu Bara

8 Juli 2025
Polda Aceh akan Gelar Bhayangkara Run 2025, Total Hadiah Ratusan Juta Rupiah

Polda Aceh akan Gelar Bhayangkara Run 2025, Total Hadiah Ratusan Juta Rupiah

8 Juli 2025
Rombongan Kemenko Polhukam Kunjungan Kerja ke Aceh, Bahas Sinkronisasi UUPA dan Dana Otsus

Rombongan Kemenko Polhukam Kunjungan Kerja ke Aceh, Bahas Sinkronisasi UUPA dan Dana Otsus

8 Juli 2025
TubinNews

Tubinnews.com adalah sebuah platform media independen yang berkomitmen untuk menyajikan berita akurat dan terkini kepada masyarakat.

Follow Social Media kami

Kategori Berita

Berita Terakhir

Sekda DS Ajak Tingkatkan Minat Baca, Literasi, dan Latih Kemampuan Berpikir Analitis

Sekda DS Ajak Tingkatkan Minat Baca, Literasi, dan Latih Kemampuan Berpikir Analitis

8 Juli 2025
Kejati Sumut Ekspose 6 Perkara Restorative Justice, Salah Satunya di Kejari Batu Bara

Kejati Sumut Ekspose 6 Perkara Restorative Justice, Salah Satunya di Kejari Batu Bara

8 Juli 2025
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Disclaimer
  • Privacy Policy

© 2025 TubinNews.com. Hak Cipta dilindungi undang - undang.

No Result
View All Result
  • News
  • Internasional
  • Nasional
  • Pemerintahan
    • Kejaksaan
    • TNI-POLRI
  • Daerah
    • Aceh
      • Banda Aceh
      • Aceh Barat
      • Langsa
      • Aceh Tenggara
      • Simeulue
      • Aceh Singkil
    • Sumatera Utara
      • Medan
      • Deli Serdang
    • Sumatera Selatan
  • Lifestyle
    • Kesehatan
    • Lingkungan
    • Wisata
    • Kuliner
    • Gaming
    • Movie
  • Olahraga
  • Politik
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Hukrim
    • Hukum
    • Kriminal
  • Ekonomi & Bisnis
    • Ekonomi
    • Bisnis
  • Opini
  • Religi
  • Sosial

© 2025 TubinNews.com. Hak Cipta dilindungi undang - undang.