Banda Aceh – PT Pelayaran Nasional Indonesia atau PT PELNI (Persero) mendapatkan penugasan Kementerian Perhubungan RI untuk menyediakan akomodasi terapung selama PON XXI Aceh - Sumut berlangsung, terhitung 5-22 September 2024. Kehadiran KM Kelud di Pelabuhan Malahayati, Aceh sendiri mampu menyedot perhatian dan menjadikannya daya tarik wisata popular bagi...
Banda Aceh - Brigadir Teuku Rezky Kharisma merupakan salah satu atlet Polri yang bertanding lewat cabang olahraga (cabor) anggar nomor floret beregu putra.
Personel yang bertugas sebagai Ba Sat Binmas Polres Lhokseumawe itu tergabung dalam kontingen Provinsi Aceh bersama rekan setimnya cabor anggar floret beregu putra.
Dalam pertandingan yang berlangsung di...
Banda Aceh - Polda Aceh akan meningkatkan pengamanan laga semi final cabang olahraga (cabor) sepak bola putra Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut. Laga krusial itu akan digelar di Stadion Harapan Bangsa, Lhong Raya, Kota Banda Aceh, pada Senin malam, 16 September 2024.
Kabid Humas Polda Aceh Kombes Joko Krisdiyanto...
Banda Aceh - Personel Polresta Banda Aceh Bripda Zaidil Al Muqaddim merupakan salah satu atlet polri yang tergabung dalam kontingen Provinsi Aceh pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut cabang olahraga (cabor) anggar nomor floret beregu putra.
Saat bertanding, Bripda Zaidil Al Muqaddim bersama rekannya Erwan Tona, dan Yudi Anggara...
Jantho - Venue paralayang yang berlokasi di Bukit Dirgantara, Sibreh, Kecamatan Sukamakmur, Kabupaten Aceh Besar, baru pertama kali digunakan untuk kompetisi resmi, yaitu pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut.
Kombes Joko Krisdiyanto, selaku Kasatgas Humas Operasi Po Meurah Seulawah 2024—operasi khusus untuk pengamanan PON—meninjau langsung lokasi atau venue para...