Redaksi

Pangdam Iskadar Muda Tinjau Kesiapan Hilirisasi Industri Program I’M Jagong di Nagan Raya.

Nagan Raya - Pangdam Iskandar Muda Mayjen TNI Novi Helmy Prasetya, S.I.P., M.IP melaksanakan peninjauan kesiapan hilirisasi industri produk jagung di wilayah Desa Ujung Fatihah, Kecamatan Kuala, Kabupaten Nagan Raya Kamis (11/01/2024). Pangdam IM menyampaikan apresiasinya kepada seluruh pihak yang telah membantu kesiapan hilirisasi industri produk jagung. Konsep hilirisasi industri...

Tingkatkan Pelayanan Kesehatan, Ketua DPRK Banda Aceh Realisasikan Ambulans untuk Tiga Gampong

BANDA ACEH - Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Kota (DPRK) Banda Aceh , Farid Nyak Umar bersama Kadis kesehatan kota menyerahkan tiga unit ambulans jenazah kepada tiga gampong dalam wilayah Kecamatan Kuta Alam. Penyerahan yang dihadiri oleh Kepala Dinas Kesehatan, Lukman dan para keuchik itu dilakukan di kantor Dinkes kota...

Bank Aceh luncurkan Fitur Baru Ationcash, Kini bisa tarik dan setor tunai tanpa kartu di ATM Bank Aceh

Banda Aceh - Bank Aceh merilis fitur baru Actioncash; tarik dan setor tunai tanpa di aplikasi Action Mobile Banking Bank Aceh yang kini dapat digunakan di seluruh jaringan ATM Bank Aceh. Melalui fitur ini nasabah Bank Aceh dapat melakukan penarikan atau penyetoran uang tunai di lebih dari 300 gerai...

Pj Ketua Dekranasda Aceh Besar Sambut Kunjungan Ketua PIA Ardhya Garini Lanud SIM di Rumah Malaka Batik

KOTA JANTHO - Ketua PIA Ardhya Garini Cabang 20/D.I Lanud Sultan Iskandar Muda (SIM) Septi Yoyon berserta dengan pengurus mengunjungi rumah Malaka Batik binaan Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Aceh Besar. Kedatangan Ketua PIA Ardhya Garini bersama pengurus disambut langsung oleh Pj Ketua Dekranasda Aceh Besar Cut Rezky...

Pangdam IM Berikan Arahan Kepada Peserta Diklat Pertanian dan Peternakan I’M Jagong di kodim 0116/Nagan Raya

Nagan Raya- Panglima Kodam Iskandar Muda Mayjen TNI Novi Helmy Prasetya, S.I.P., M.IP memberikan arahan kepada 95 peserta Diklat Pertanian dan Peternakan di Balai Diklat Kodim 0116/Nagan Raya Jalan Perkantoran Suka Makmue, Kabupaten Nagan Raya, Kamis (11/01/2024). Dalam kesempatan tersebut Pangdam menyampaikan, kepada peserta Diklat agar dapat menyerap ilmu dan...