Redaksi

Berkontribusi Nyata dalam Misi Perdamaian, UNMISS Beri Penghargaan kepada Personel Polri

Jakarta — Otoritas Misi Pemeliharaan Perdamaian United Nations Mission in South Sudan (UNMISS) memberikan penghargaan kepada 33 personel Polri yang bertugas sebagai Individual Police Officer (IPO). Penghargaan diterima oleh Kadiv Hubinter Irjen. Pol. Krisna Murti dan empat delegasi, dan disaksikqn Senior Liaison Officer pada perwakilan Indonesia untuk PBB. Police Commissioner...

Masyarakat Diimbau tidak Menyebarkan Lagi Hoaks terkait Korban Jambret di Limpok

Banda Aceh — Pesan hoaks berantai tentang informasi pencurian dengan kekerasan atau pemberatan di jalan raya menimbulkan momok bagi masyarakat. Salah satunya, terkait informasi yang menampilkan foto korban jambret di Limpok, Kabupaten Aceh Besar, dengan kondisi telapak tangannya hampir putus. Kabid Humas Polda Aceh Kombes Joko Krisdiyanto menegaskan, bahwa informasi...

Relawan Pasti Satuputaran Prabowo Subianto Indonesia Satu Aceh Akan Gelar Donor Darah.

Banda Aceh - DPW Relawan pasti satuputaran Prabowo Subianto Indonesia satu Provinsi Aceh akan menggelar aksi donor darah di Pelataran parkir stadion H Dimurtala Banda Aceh dengan menargetkan 250 kantong darah. Aksi donor darah tersebut di jadwalkan pada hari sabtu 03/02/2024 mendatang dalam rangka memeriahkan acara "Milenial Aceh Bersama Prabowo-Gibran" Ketua...

Kodam IM Laksanakan uji fungsi Boat PE 15 PK.

Banda Aceh - Panglima Komando Daerah Militer Iskandar Muda (Pangdam IM) Mayor Jenderal TNI Novi Helmy Prasetya, S.I.P, M.I.P berserta PJU Kodam IM meninjau pelaksanaan uji fungsi 5 Unit Boat PE 15 PK, di Sungai Krueng Aceh depan Bale Sanggamara Makodam IM, Rabu (31/01/24). Pelaksanaan uji fungsi ini dilaksanakan oleh...

Dikunjungi Kaops NCS Polri, Gus Baha Doakan Pemilu 2024 Aman dan Damai

Jakarta — Kepala Operasi Nusantara Cooling System (Kaops NCS) Polri, Irjen Asep Edi Suheri melakukan sowan ke kediaman KH Ahmad Bahauddin Nursalim (Gus Baha) di Desa Narukan, Kecamatan Kragan, Rembang, Jawa Tengah, Rabu, 31 Januari 2024. Kunjungan itu dalam rangka sinergisitas dengan ulama untuk menjaga kondusifitas dan situasi aman...