Junaedi Daulay

Gubernur Sumut Bobby Nasution dan Pangdam I/BB Bahas Kolaborasi Pembangunan Daerah

MEDAN,TUBINNEWS.COM – Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Muhammad Bobby Afif Nasution dan Pangdam I/BB Rio Firdianto membahas berbagai hal tentang kolaborasi pembangunan daerah. Antara lain tentang pembangunan infrastruktur di Nias, begal, hingga penyalahgunaan Narkoba di Sumut. Hal tersebut berlangsung saat Gubernur Bobby Nasution menerima kunjungan silaturahmi Pangdam I/BB Rio Firdianto di...

Akun Polsek Medan Tuntungan Diserang Komentar Pedas, Warga Pertanyakan Kepastian Hukum

Medan,Tubinnews.com | Akun media sosial Polsek Medan Tuntungan diserbu komentar warganet yang mempertanyakan kepastian hukum atas laporan yang bertahun-tahun tak kunjung mendapat kejelasan, Rabu 12 Maret 2025. Dalam unggahan terbaru, berbagai komentar pedas menghiasi kolom komentar, mulai dari sindiran hingga kritikan keras terhadap kinerja aparat. Salah satu warganet dengan akun anaskm_new...

Polda Sumatra Utara Tegaskan Kasus EMN adalah Kecelakaan Tunggal, Buka Peluang Bukti Tambahan

Samosir,Tubinnews.com | Polres Samosir menggelar konferensi pers terkait viralnya pemberitaan tentang kasus kecelakaan yang dialami EMN, yang semula diduga sebagai tindak penganiayaan. Konferensi pers tersebut diadakan di Lobi Mako Polres Samosir pada Selasa (11/3) pukul 17.00 WIB. Hadir dalam kesempatan itu Dirreskrimum Polda Sumut Kombes Pol. Sumaryono, S.H., S.I.K., M.H.,...

Kebakaran Misterius Milik PT Suger, Api Berhasil Padam Selama Setengah Jam

Medan,Tubinnews.com - Kebakaran mistrerius melanda sebuah pabrik milik PT. SUGER di Jalan Pulau Tanah Masa II, Kawasan Industri Medan (KIM) 2, Desa Sampali, Kecamatan Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang, Selasa malam (11/03/2025). Api berhasil dikendalikan dalam waktu 38 menit oleh tim Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Kota Medan. Laporan...

Kapolrestabes Medan Bagi-bagi Takjil, Ulama Sampaikan Tauziah Ramadhan kepada Para Tahanan

Medan,Tubinnews.com | Pada bulan suci Ramadhan 144 H, Kapolrestabes Medan, Kombes Pol Gidion Arif Setyawan bagi-bagi takjil kepada para tahanan. Takjil dibagikan kepada tahanan di RTP (Rumah Tahanan Polisi) Polrestabes Medan pada Selasa (11/3/25) sore. Saat kegiatan, Kombes Pol Gidion Arif Setyawan didampingi Wakapolrestabes Medan AKBP Taryono Raharja, para PJU (Pejabat...