Kamis, 13 November 2025
TubinNews
Advertisement
  • Home
  • News
  • Internasional
  • Nasional
  • Pemerintahan
    • Kejaksaan
    • TNI-POLRI
  • Daerah
    • Aceh
    • SUMATERA UTARA
    • Sumatera Selatan
    • Banda Aceh
    • Langsa
    • Aceh Barat
    • Aceh Tenggara
    • SIMEULUE
    • SINGKIL
  • Lifestyle
    • Kesehatan
    • Lingkungan
    • Wisata
    • Kuliner
    • Gaming
    • Movie
  • Olahraga
  • Politik
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Hukrim
    • Hukum
    • Kriminal
  • Ekonomi & Bisnis
    • Ekonomi
    • Bisnis
  • Opini
  • Religi
  • Sosial
  • Serba-Serbi
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Internasional
  • Nasional
  • Pemerintahan
    • Kejaksaan
    • TNI-POLRI
  • Daerah
    • Aceh
    • SUMATERA UTARA
    • Sumatera Selatan
    • Banda Aceh
    • Langsa
    • Aceh Barat
    • Aceh Tenggara
    • SIMEULUE
    • SINGKIL
  • Lifestyle
    • Kesehatan
    • Lingkungan
    • Wisata
    • Kuliner
    • Gaming
    • Movie
  • Olahraga
  • Politik
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Hukrim
    • Hukum
    • Kriminal
  • Ekonomi & Bisnis
    • Ekonomi
    • Bisnis
  • Opini
  • Religi
  • Sosial
  • Serba-Serbi
No Result
View All Result
TubinNews
No Result
View All Result
Home Pendidikan

Dugaan Pungli di SMAN 4 Medan, Dinas Pendidikan Panggil Kepala Sekolah

Junaedi Daulay by Junaedi Daulay
25 Maret 2025
Dugaan Pungli di SMAN 4 Medan, Dinas Pendidikan Panggil Kepala Sekolah
Bagikan ke FBBagikan ke WABagikan ke Twitter

Medan,Tubinnews.com – Dunia pendidikan Sumatera Utara digemparkan oleh video viral di media sosial Instagram yang menuding adanya praktik pungutan liar (pungli) di SMAN 4 Medan. Dalam video tersebut, disebutkan bahwa siswa yang tidak membayar SPP dilarang mengikuti ujian, serta adanya pungutan uang pensiun untuk guru yang dilakukan pihak sekolah.

Menanggapi isu yang berkembang, Dinas Pendidikan Sumatera Utara melalui Cabang Dinas Pendidikan Wilayah I segera mengambil langkah tegas dengan memanggil Kepala Sekolah SMAN 4 Medan, Drs. Rianto A. Sinaga, beserta Wakil Kepala Sekolah bidang Kesiswaan Dra. Sri Kartini Handayani dan Bendahara SPP Alami Yulianti, S.Si. Mereka diminta memberikan klarifikasi pada Senin (24/3/2025) di Kantor Cabdis Pendidikan Wilayah I, Medan Estate, Kecamatan Percut Sei Tuan

BeritaTerkait

IMG-20251111-WA0005-1-120x86 Dugaan Pungli di SMAN 4 Medan, Dinas Pendidikan Panggil Kepala Sekolah

Kapolda Aceh Terima Audiensi Civitas Akademika UNPRI

11 November 2025
IMG-20251107-WA0103-120x86 Dugaan Pungli di SMAN 4 Medan, Dinas Pendidikan Panggil Kepala Sekolah

Tangis Adik Korban Kasus Sibolga Berganti Syukur, Jamaluddin Idham Bantu Beasiswa hingga Akhir Studi

7 November 2025
IMG-20251024-WA0071-120x86 Dugaan Pungli di SMAN 4 Medan, Dinas Pendidikan Panggil Kepala Sekolah

Simeulue Tak Kebagian Pembangunan Sekolah Rakyat Proyek Tahun 2025

27 Oktober 2025

Dalam pertemuan tersebut, Kepala Sekolah SMAN 4 Medan membantah keras tuduhan bahwa siswa yang menunggak SPP dilarang mengikuti ujian. “Semua siswa tetap bisa mengikuti ujian, meskipun ada yang masih memiliki tunggakan. Namun, mereka harus membuat surat perjanjian terlebih dahulu yang diketahui oleh orang tua,” jelas Rianto.

Screenshot_20250324_224111_Drive Dugaan Pungli di SMAN 4 Medan, Dinas Pendidikan Panggil Kepala SekolahSuasana pemeriksaan kepala sekolah SMA 4 Kota Medan di Kantor Cabdis Wilayah I.

Sementara itu, terkait dugaan pungutan dana pensiun guru, pihak sekolah mengklarifikasi bahwa pengumpulan dana tersebut dilakukan secara sukarela oleh OSIS berdasarkan AD/ART organisasi. Dana dikumpulkan sejak April 2024 hingga Maret 2025 untuk membantu lima guru yang memasuki masa pensiun.

“Dana yang terkumpul mencapai 51,26% dari target, dengan nominal bervariasi mulai dari Rp2.000 hingga Rp10.000 per siswa. Tidak ada unsur paksaan dalam pengumpulan dana ini,” tambahnya.

Baca Juga :  Viral Sekolah di Segel Pemerintah, Begini Kata kadisdik Deli Serdang Yudi Hilmawan

Namun, mengingat polemik yang muncul, Kepala Sekolah memutuskan untuk mengembalikan seluruh dana tersebut melalui bendahara kelas dengan pengawasan OSIS. Pengembalian dijadwalkan pada 25 Maret 2025 dan akan dilaporkan secara resmi ke Cabang Dinas Pendidikan Wilayah I.

Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah I, Yafizham Parinduri, S.Sos., M.AP., menegaskan bahwa pihaknya akan terus mengawasi jalannya pendidikan di Sumatera Utara agar tetap transparan dan tidak merugikan siswa.

Senada dengan itu, Kepala Bidang (Kabid) Siswa SMA, Basir Hasibuan, juga memastikan bahwa dana yang telah dikumpulkan dari siswa akan segera dikembalikan.

“Sudah diperiksa tadi, semua dana itu akan dikembalikan,” tegasnya.

Kasus ini menjadi pengingat bagi seluruh sekolah untuk lebih transparan dalam mengelola keuangan serta meningkatkan komunikasi dengan orang tua dan siswa guna menghindari kesalahpahaman yang dapat merusak citra lembaga pendidikan.(Red)

Tags: Dinas Pendidikan SumutDugaan PungliKepala sekolahSMA 4 KOTA MEDANViral

Berita Lainnya

Kapolda Aceh Terima Audiensi Civitas Akademika UNPRI
Pendidikan

Kapolda Aceh Terima Audiensi Civitas Akademika UNPRI

11 November 2025
Tangis Adik Korban Kasus Sibolga Berganti Syukur, Jamaluddin Idham Bantu Beasiswa hingga Akhir Studi
Aceh

Tangis Adik Korban Kasus Sibolga Berganti Syukur, Jamaluddin Idham Bantu Beasiswa hingga Akhir Studi

7 November 2025
Simeulue Tak Kebagian Pembangunan Sekolah Rakyat Proyek Tahun 2025
Pendidikan

Simeulue Tak Kebagian Pembangunan Sekolah Rakyat Proyek Tahun 2025

27 Oktober 2025
Dua Prodi STAIN Meulaboh Raih Akreditasi Unggul
Pendidikan

Dua Prodi STAIN Meulaboh Raih Akreditasi Unggul

27 Oktober 2025
Satlantas Aceh Barat Gelar Safety Riding Kepada Personel Polres Dalam Rangka Meningkatkan Disiplin dan Kepatuhan Dalam Berkendara
Pendidikan

Satlantas Aceh Barat Gelar Safety Riding Kepada Personel Polres Dalam Rangka Meningkatkan Disiplin dan Kepatuhan Dalam Berkendara

23 Oktober 2025
Dinas Pendidikan Deli Serdang Akan Periksa Kepala Sekolah SDN 106814 Tembung
Pendidikan

Dinas Pendidikan Deli Serdang Akan Periksa Kepala Sekolah SDN 106814 Tembung

23 Oktober 2025
  • Trending
  • Latest
Pemuda Asal Simeulue Diduga Tewas Dianiaya Saat Istirahat di Masjid Agung Sibolga

Pemuda Asal Simeulue Diduga Tewas Dianiaya Saat Istirahat di Masjid Agung Sibolga

2 November 2025
Polres Simeulue Amankan Terduga Pelaku Pelecehan Anak di Bawah Umur

Polres Simeulue Amankan Terduga Pelaku Pelecehan Anak di Bawah Umur

21 Juni 2025
Seorang Pemuda Meloncat Dari Kapal Aceh Hebat, Keberangkatan Kapal Tertunda Beberapa Jam

Seorang Pemuda Meloncat Dari Kapal Aceh Hebat, Keberangkatan Kapal Tertunda Beberapa Jam

19 Oktober 2025
Pria di Simeulue Barat Bacok Tiga Warga, Diduga Alami Gangguan Pikiran

Pria di Simeulue Barat Bacok Tiga Warga, Diduga Alami Gangguan Pikiran

1 Juni 2025
Diduga Pangkalan Gas Oplosan Dijaga Preman dan Pakai Mobil Tertutup

Diduga Pangkalan Gas Oplosan Dijaga Preman dan Pakai Mobil Tertutup

12 November 2025
Kapolda Sumut Irjen Pol Whisnu Hermawan Terima Tanda Kehormatan Bintang Bhayangkara Pratama dari Kapolri

Kapolda Sumut Irjen Pol Whisnu Hermawan Terima Tanda Kehormatan Bintang Bhayangkara Pratama dari Kapolri

12 November 2025
Aktivis Minta KPK Tangkap Gubernur Sumatra Utara Terkait Kasus Korupsi Jalan Menyeret Topan Ginting

Aktivis Minta KPK Tangkap Gubernur Sumatra Utara Terkait Kasus Korupsi Jalan Menyeret Topan Ginting

11 November 2025
Kajari Simeulue Segera Tetapkan Tersangka Kasus Baitul Mal Simeulue, Diduga Libatkan Anggota DPRK

Kajari Simeulue Segera Tetapkan Tersangka Kasus Baitul Mal Simeulue, Diduga Libatkan Anggota DPRK

11 November 2025

Berita Terkini

Diduga Pangkalan Gas Oplosan Dijaga Preman dan Pakai Mobil Tertutup

Diduga Pangkalan Gas Oplosan Dijaga Preman dan Pakai Mobil Tertutup

12 November 2025
Kapolda Sumut Irjen Pol Whisnu Hermawan Terima Tanda Kehormatan Bintang Bhayangkara Pratama dari Kapolri

Kapolda Sumut Irjen Pol Whisnu Hermawan Terima Tanda Kehormatan Bintang Bhayangkara Pratama dari Kapolri

12 November 2025
Aktivis Minta KPK Tangkap Gubernur Sumatra Utara Terkait Kasus Korupsi Jalan Menyeret Topan Ginting

Aktivis Minta KPK Tangkap Gubernur Sumatra Utara Terkait Kasus Korupsi Jalan Menyeret Topan Ginting

11 November 2025
Kajari Simeulue Segera Tetapkan Tersangka Kasus Baitul Mal Simeulue, Diduga Libatkan Anggota DPRK

Kajari Simeulue Segera Tetapkan Tersangka Kasus Baitul Mal Simeulue, Diduga Libatkan Anggota DPRK

11 November 2025
TubinNews

Tubinnews.com adalah sebuah platform media independen yang berkomitmen untuk menyajikan berita akurat dan terkini kepada masyarakat.

TubinNews

  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Disclaimer
  • Privacy Policy

© 2025 TubinNews.com. Hak Cipta dilindungi undang - undang.

No Result
View All Result
  • News
  • Internasional
  • Nasional
  • Pemerintahan
    • Kejaksaan
    • TNI-POLRI
  • Daerah
    • Aceh
      • Banda Aceh
      • Aceh Barat
      • Langsa
      • Aceh Tenggara
      • Simeulue
      • Aceh Singkil
    • Sumatera Utara
    • Sumatera Selatan
  • Lifestyle
    • Kesehatan
    • Lingkungan
    • Wisata
    • Kuliner
    • Gaming
    • Movie
  • Olahraga
  • Politik
  • Parlemen
  • Pendidikan
  • Hukrim
    • Hukum
    • Kriminal
  • Ekonomi & Bisnis
    • Ekonomi
    • Bisnis
  • Opini
  • Religi
  • Sosial

© 2025 TubinNews.com. Hak Cipta dilindungi undang - undang.