Rindi

Dirresnarkoba Polda Aceh Hadiri Peluncuran Kampung Bebas Narkoba di Seulimeum

Banda Aceh, Tubinnews - Dirresnarkoba Polda Aceh, Kombes Shobarmen, menghadiri peluncuran Kampung Bebas Narkoba (KBN) Polres Aceh Besar di Desa Lhieb, Kecamatan Seulimeum, Kabupaten Aceh Besar, pada Jumat, 15 November 2024. Peluncuran KBN tersebut turut dihadiri oleh Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Aceh, Brigjen Drs. Marzuki Ali Basyah. Dalam...

Kodam Iskandar Muda Sebarkan Semangat Kebersamaan Lewat Program ‘Jum’at Berkah’

Banda Aceh, Tubinnews - Kodam Iskandar Muda (Kodam IM) terus menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat melalui program berbagi yang rutin dilaksanakan setiap hari Jumat, bertajuk “Jum’at Berkah.” Pada Jumat pagi (15/11/24), Kodam IM membagikan sekitar 250 paket makanan siap saji berupa sarapan pagi kepada masyarakat di Kota Banda Aceh dan...

Pj Gubernur Safrizal: Untuk Edukasi, Memori Tsunami harus terus Dirawat

Banda Aceh, Tubinnews - Pemerintah Aceh berkomitmen untuk terus merawat memori tsunami sebagai sarana edukasi bagi masyarakat, tidak hanya dalam konteks Aceh tetapi kepada dunia internasional. Penegasan tersebut disampaikan oleh Penjabat Gubernur Aceh Dr H Safrizal ZA, saat menerima kunjungan silaturrahmi Konsulat Jendral Malaysia Shahril Nizam Abdul Malek bersama tim...

Plt. Sekda Pimpin Pertemuan bersama Bawaslu Bahas Kesiapan Pilkada Serentak 2024 di Aceh

Banda Aceh, Tubinnews - pelaksana Tugas Sekretaris Daerah Aceh, Muhammad Diwarsyah, memimpin pertemuan penting dengan Bawaslu RI di Banda Aceh guna membahas persiapan dan pengawasan Pilkada Serentak 2024 di Aceh. Pertemuan ini dihadiri oleh perwakilan dari Kemensetneg, Kemendagri, Polri, Panwaslih Aceh, KIP Aceh serta sejumlah instansi terkait lainnya dari...

Polisi Tangani Kasus Dugaan Pengancaman terhadap Sekretaris RKB Aceh Tamiang

Kuala Simpang, Tubinnews – Polres Aceh Tamiang telah menerima dan akan menangani secara serius laporan terkait dugaan pengancaman terhadap Sekretaris Tim Relawan Rumah Kita Bersama (RKB) Aceh Tamiang yang terjadi pada Minggu, 10 November 2024. "Benar, ada laporan masyarakat terkait dugaan pengancaman dengan Nomor: STTLP/140/XI/2024/SPKT/Polres Aceh Tamiang/Polda Aceh. Laporan tersebut...