Banda Aceh, Tubinnews - Penjabat Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si., mengapresiasi Sosialisasi Pedoman Produk Perbankan Syariah, Cash Waqf Linked Deposit (CWLD), yang diselenggarakan oleh Bank Aceh Syariah di Meuligoe Gubernur Aceh, Jumat (25/10/2024). Acara ini bertujuan memperkenalkan inovasi keuangan syariah guna meningkatkan produktivitas dana wakaf dan mendorong...
Banda Aceh, Tubinnews - Plt Sekretaris Daerah Aceh, Muhammad Diwarsyah, menegaskan target Kafilah Aceh untuk meraih juara pertama pada Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) Korpri tingkat nasional yang akan digelar di Kota Palangkaraya, Kalimantan Tengah. Pernyataan tersebut disampaikan dalam sambutannya pada acara pembukaan Pembekalan atau Training Center (TC) bagi Kafilah...
Banda Aceh, Tubinnews - Dalam upaya memperkuat nilai ibadah di hari Jumat yang dikenal sebagai Penghulu Hari dalam ajaran Islam, Pj Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si, mengeluarkan instruksi terkait perubahan jadwal kegiatan rutin bagi ASN di lingkungan Pemerintah Aceh.
Melalui surat resmi tertanggal 24 Oktober 2024, Dr. Safrizal...
Banda Aceh, Tubinnews - Penjabat Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si., mengajak seluruh pemangku kepentingan untuk menjadikan Aceh sebagai 'laboratorium ekonomi syariah' di Indonesia. Hal ini disampaikan pada Pertemuan Tahunan Perbankan Syariah 2024 bertema 'Akselerasi Pengembangan Perbankan Syariah untuk Membangun Negeri' yang diselenggarakan OJK, di Hermes Palace Hotel,...
Aceh Utara, Tubinnews - Pj Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Aceh, Hj. Safriati, S.Si, M.Si, mendorong para perajin tas bordir di Gampong Meunasah Aron, Kecamatan Muara Batu, Aceh Utara, untuk membentuk koperasi. Menurutnya, koperasi penting untuk memudahkan perajin mendapatkan fasilitas dan bantuan pengembangan usaha.
"Koperasi yang berbadan hukum dapat...