Banda Aceh — Pertandingan cabang olahraga (cabor) sepak bola Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut memasuki babak delapan besar. Laga krusial itu akan dipusatkan di Stadion H Dimurthala Lampineung, Kota Banda Aceh.
Kabid Humas Polda Aceh Kombes Joko Krisdiyanto mengatakan, pertandingan sepak bola babak delapan besar PON Aceh-Sumut dipusatkan di...
Banda Aceh - Tim cabang olahraga (cabor) x-rugby Aceh berhasil meraih medali emas pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut. Empat atlet dari tim x-rugby tersebut merupakan personel Polri.
Kabid Humas Polda Aceh Kombes Joko Krisdiyanto membenarkan, bahwa empat atlet polri tergabung dalam tim x-rugby Kontingen Aceh. Mereka telah menorehkan...
Banda Aceh — Ditlantas Polda Aceh telah melakukan pengawalan sebanyak 302 kali selama Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut berlangsung, hingga 10 September 2024.
Pengawalan tersebut terdiri 159 pengawalan atlet dan official, serta 143 pengawalan tamu VIP dan VVIP yang hadir pada khanduri raya gala dinner hingga opening ceremony PON.
"Selama...
Banda Aceh - Briptu Derli Amalia Putri telah berhasil menyumbangkan dua medali sekaligus untuk Provinsi Aceh pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut lewat cabang olahraga (cabor) menembak, yaitu satu medali emas dan satu perak.
Medali itu diraihnya pada pertandingan yang berlangsung di Lapangan Tembak Rindam Iskandar Muda (IM) Mata...
Banda Aceh — Aparat kepolisian baik dari Polda Aceh maupun jajaran, yang dibantu TNI, Satpol PP, dan Basarnas siap mengamankan setiap pertandingan pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut.
Kabid Humas Polda Aceh Kombes Joko Krisdiyanto menyampaikan, PON Aceh-Sumut akan berlangsung dari 8—20 September 2024. Untuk memastikan pesta olahraga nasional...