Redaksi

Kombes Dedy Tabrani Paparkan Bahaya Terorisme kepada Mahasiswa Prodi IAN UIN Ar-Raniry Banda Aceh

Banda Aceh — Peserta Didik Sespimti Angkatan 33 Kombes Dr. Dedy Tabrani memaparkan bahaya terorisme, intoleransi, dan radikalisme dalam kuliah umum dengan mahasiswa Prodi Ilmu Administrasi Negara (IAN) dan FISIP Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh di Ruang Teater Kampus Setempat, Senin, 19 Februari 2024. Dekan FISIP UIN Ar-Raniry...

Pangdam Iskandar Muda Hadiri Peresmian Rumah Sakit Pusat Pertahanan Negara (RSPPN) Secara Virtual

Banda Aceh - Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) Iskandar Muda, Mayjen TNI Novi Helmy Prasetya, S.I.P, M.I.P, menghadiri peresmian Rumah Sakit Pusat Pertahanan Negara (RSPPN) Panglima Besar Soedirman secara virtual, Senin (19/2/2024). Peresmian RSPPN dilakukan oleh Presiden Joko Widodo yang didampingi oleh Menteri Pertahanan Prabowo Subianto. Pangdam Iskandar Muda menyaksikan peresmian...

Pesan Damai Pangdam IM saat Anjangsana dengan Warga Simpang Beutong Pidie

Muara Tiga – Senyum bahagia dan penuh semangat mewarnai warga Simpang Beutong Pidie, menyambut kedatangan Pangdam Iskandar Muda Mayjen TNI Novi Helmy Prasetya, S.I.P, M.I.P, pada acara silaturahmi dengan masyarakat (18/2/2024). Pangdam IM Mayjen TNI Novi Helmy Prasetya, S.I.P, M.I.P mengungkapkan kebahagiannya dapat bertemu langsung dan bersilaturahni dengan warga Simpang...

Pj Bupati Aceh Besar, Apresiasi IKWI Aceh yang Mengenakan Batik Khas Aceh Besar ‘Nyan Cap’ di Pentas HPN 2024

KOTA JANTHO - Penjabat (Pj) Bupati Aceh Besar Muhammad Iswanto SSTP MM, Minggu (18/02/2024), secara khusus mengapresiasi ibu ibu yang tergabung dalam lembaga Ikatan Keluarga Wartawan Indonesia (IKWI) yang ikut mempromosikan produk batik khas Aceh Besar ‘Nyan Cap’ di ajang Hari Pers Nasional (HPN) 2024 di Candi Bentar Putri...

Rakernas SIWO Hasilkan Sejumlah Keputusan Jelang Porwanas

Jakarta - Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Seksi Wartawan Olahraga (SIWO) PWI Pusat, menghasilkan beberapa keputusan menjelang pelaksanaan Porwanas 2024 di Kalimatan Selatan (Kalsel). Ketua SIWO PWI Pusat, Agus Susanto menyebutkan, hasil Rakernas akan segera dibawa dalam Konfernas PWI sore ini untuk memutuskan terkait kesiapan pelaksanaan Porwanas di Kalsel. "Hasil Rakernas SIWO...