Opi

Jamin Keamanan WWF ke-10 di Bali, Polri Aktifkan Posko Command Center 91

Jakarta — Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) kembali aktifkan Command Center 91 selama Operasi Puri Agung 2024 berlangsung. Posko yang berada di komplek ITDC Nusa Dua, Bali ini untuk menjamin keamanan kegiatan KTT World Water Forum (WWF) berjalan dengan lancar. "Operasi Puri Agung merupakan operasi kepolisian terpusat, yang mana operasi...

Publik Puas dengan Pelaksanaan Mudik, Kompolnas: Bukti Semangat Polisi Melayani Masyarakat

Jakarta - Komisioner Kompolnas RI, Albertus Wahyurudhianto menilai kepuasan publik atas penyelenggaraan mudik Lebaran 2024, berkat semangat Polri untuk melayani masyarakat. Menurut Albertus kepuasan publik hasil survei Indikator Politik Indonesia yang meningkat dari 82,60% pada 2023 menjadi 90,4% pada tahun ini merupakan sebuah prestasi. Hal itu menunjukkan keseriusan Polri yang...

Polri Turunkan Pasukan Berkuda Amankan World Water Forum ke-10 di Bali

Denpasar — Polri menurunkan Detasemen Turangga atau pasukan berkuda dalam Operasi Puri Agung 2024 guna mengamankan penyelenggaran Konfrensi Tingkat Tinggi (KTT) World Water Forum (WWF) ke-10 di Bali pada 18—25 Mei 2024. Kasubsatgas Sterilisasi Satgas Preventif Operasi Puri Agung 2024, Kombes Harri Muharram Firmansyah mengatakan, pasukan berkuda ini berasal dari...

Polda Aceh Kirim Bantuan kemanusian untuk Korban Banjir Lahar Dingin Sumbar

Banda Aceh — Polda Aceh dan jajaran beserta bhayangkari mengirimkan bantuan kemanusian untuk korban banjir lahar dingin di Sumatera Barat (Sumbar). Pengiriman bantuan kemanusian tersebut dilepas langsung oleh Kapolda Aceh Irjen Achmad Kartiko, Kamis, 16 Mei 2024. Achmad Kartiko mengatakan, pascabanjir lahar dingin di Sumbar, Polda Aceh dan jajaran termasuk...

Imam Besar Masjid Istiqlal Apresiasi Polri atas Keberhasilan Pengamanan Mudik

Jakarta — Imam Besar Masjid Istiqlal Prof. Dr. KH. Nasaruddin Umar mengapresiasi Polri atas keberhasilannya mengamankan mudik Lebaran 2024. Terlebih, dalam Survei Indikator Indonesia menunjukkan angka kepuasan meningkat dibanding tahun lalu. “Saya Nasaruddin Umar Imam Besar Masjid Istiqlal Jakarta mengapresiasi Polri atas Survei Indikator bahwa masyarakat puas dengan mudik lebaran...